Informasi Anime :

  • Title: Hidan no Aria AA
  • Status: Finished Airing
  • Duration: 23 min. per ep.
  • Genres: , ,
  • Producers: flying DOG, Fujishouji
  • Released: Oct 6, 2015 to Dec 22, 2015
  • Total Episode: 12
  • Score: 6.31

Sinopsis

Sinopsis Hidan no Aria AA :
Butei merupakan sebutan untuk siswa khusus yang diberi wewenang untuk membawa senjata, menyelidiki kejahatan, dan menyelesaikan berbagai kasus. Salah satu siswa terbaik ini adalah Aria Kanzaki, kelas dua S-rank di SMA Tokyo Butei. Di lain isi, Akari Mamiya merupakan siswa kelas satu E-rank.

Akari sangat mengidolakan Aria dan ingin menjadi Butei elit sepertinya, sayangnya ia selalu gagal dalam setiap ujian. Suatu hari, ia mendapat ide untuk mengajukan diri pada Aria untuk menjadi Amica-nya (asisten). Aria kemudian memberitan tes padanya dan secara mengejutkan ia lulus dan diterima.

Jalan Akari tidaklah mudah. Sebelum ia secara resmi menjadi Amica Aria, ia berjuang keras hingga mendapatkan hasilnya. Akankah impian Akari untuk menjadi Butei elit menjadi kenyataan?